TUGAS SOFTSKILL

Kamis, 31 Mei 2018


REALISASI CITA-CITA MASA KECIL
Mungkin diantara Kita pasti tau apa itu cita cita. Cita cita adalah impian yang ingin kita kejar dari kecil. Kita pasti berpikir, kalau kita itu mau jadi apa sih. Cita cita itu juga sangat banyak sekali, seperti ingin menjadi polisi, pekerja insinyur, tentara, dokter, dan sebagainya. Dengan cita cita itu kita harus bisa meraihnya sampai tercapai.
            Namun terkadang kita juga tidak bekerja dengan realita kita saat ini seperti males belajar, dan tidak melakukan apa apa, dan kadang juga kita tidak memikirkan apa pun untuk cita cita kita nanti saat udah dewasa. Maka dari situ lah kita memikirkan kenapa pada saat kita kecil, cita cita kita sangat besar.
            Namun kita harus tau kenapa kita saat kecil aja ingin meraih cita citanya. Kenapa saat sudah remaja tidak? Jadi meurut saya realisasi cita cita saat kecil itu membuat kita berpikir dua kali bagaimana kita saat ini bisa meraih cita cita nya. Dengan cara berusaha, belajar, memahami, dan dimengerti apa arti yang kita kejar selama ini. Marilah kita meraih cita cita kita dengan berusaha, dan jangan lupa juga untuk berdoa kepada tuhan. Semoga apa yang kita ingin kan bisa tercapai dengan baik

Tidak ada komentar:

Posting Komentar